Rabu, 19 Oktober 2022

Rentra

Visi Misi Prodi PKO

 


Visi 

Terwujudnya Program Studi Unggul bidang pendidikan kepelatihan olahraga dan prestasi olahraga serta memiliki kompetensi dan mampu berkompetisi dalam ilmu keolahragaan dengan berjiwa sportivitas tahun 2030

Misi

  1. Menghasilkan lulusan yang berkualitas, berdaya saing tinggi, sehat, unggul, dan sejahtera, serta mampu menerapkan nilai-nilai olimpisme dan konservasi.
  2. Menghasilkan penelitian yang bermutu di bidang Pendidikan dan Kepelatihan Olahraga yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta peningkatan prestasi olahraga di Indonesia.
  3. Memberikan pelayanan yang berkualitas dan profesional melalui sumber daya manusia yang sehat, unggul, dan sejahtera.
  4. Memberikan fasilitas pembelajaran melalui penyediaan sarana dan prasarana belajar yang berkualitas dan sesuai dengan tuntutan perkembangan zaman.
  5. Mengembangkan dan menyesuaikan kurikulum dengan kebutuhan pengguna lulusan dan Iptek di bidang pendidikan dan kepelatihan olahraga.
  6. Memfasilitasi kegiatan ilmiah akademik dan mengembangkan suasana akademik yang kondusif di dalam kampus dan di luar kampus.
  7. Menjalin kerjasama yang sinergis di bidang Pendidikan dan Kepelatihan Olahraga dengan lembaga lain baik di dalam dan luar negeri.
  8. Menghasilkan tenaga pendidik dan pelatih yang berjiwa sportivitas
  9. Menghasilkan lulusan yang mampu berkontribusi dalam menggerakkan olahraga di sekolah dan masyarakat